Sebelum kembali ke realita, alias pulang kembali untuk ‘nguli-nyangkul’ di battle ground Jakarta-Bekasi, saya sempatkan untuk makan bareng dengan keluarga. Namun tidak seperti makan malam bersama di #MalangTrip sebelumnya, kami pilih spot yang tidak jauh dari rumah. Yup, kami kembali lagi ke Kopi Sontoloyo Merjosari. Hari Kamis, 24 Juni 2021, hujan sudah turun deras dari…
Month: July 2021
Malang Trip di Bulan Juni (bagian 3-Dari Warkop Satu ke Warkop Lainnya)
Baru kali ini, saya pulang ke Malang tanpa mendatangi tempat-tempat keramaian favorit kami sekeluarga. Tidak main ke pantai, tidak ke mal, apalagi ke taman wisata populer di Kota Batu. Kondisi pandemi yang membuat kita semua serba was-was ini, membuat kami sekeluarga sangat berhati-hati. Namun tidak berarti kami hanya diam di rumah saja ya 🙂 Kami…
Malang Trip di Bulan Juni (bagian 2-Semua Dapat Hadiah)
Tol Trans Jawa adalah salah satu kemajuan yang sangat luar biasa di era pemerintahan sekarang. Pembangunan yang mungkin efeknya bisa dirasakan oleh kita semua berpuluh tahun ke depan. Ambarawa hingga Malang hanya ditempuh dalam waktu empat setengah jam saja, masuk dari GT Bawen hingga keluar di GT Singosari, dengan kecepatan rata-rata 100km/jam. Saya cukup patuh…